Saat ini aplikasi whatsapp menjadi aplikasi perpesanan yang terbilang sangat populer. Bagi pengguna android menggunakan aplikasi whatsapp adalah sebuah keharusan,selain itu kini ada wa gb yang lebih keren segi fiturnya.
Seperti yang kita ketahui bersama bahwa aplikasi whatsapp menjadi kebutuhan utama saat ini. Karena untuk mengirim pesan menjadi lebih mudah dengan menggunakan aplikasi whatsapp.
Untuk kamu yang belum mengetahui apa itu aplikasi wa gb, pada artikel ini kami akan menjelaskannya padamu. Hal yang paling utama perbedaan wa gb dan wa original adalah fiturnya, seperti apa fitur yang ada dalam wa gb, semua sudah terangkum berikut ini.
Review WA GB (GB WhatsApp) Apk
Aplikasi seperti whatsapp sangat efektif dan cepat untuk digunakan dalam mengirim pesan. Inilah alasan di balik popularistasnya yang semakin menanjak dari dari unduhan karena kemudahan dalam penggunaan dan fitur yang disediakan.
Namun meski begitu ternyata kini aplikasi whatsapp bukan hanya ada dalam versi originalnya, tetapi juga ada juga versi modifikasinya. Salah satu whatsapp yang akan kita bahas dalam artikel kali ini adalah wa gb atau gb whatsapp.
WA GB merupakan aplikassi versi modifikasi dari whatsapp original, karena ini aplikasi versi mod, kamu tidak akan menemukan di Playstore. Tetapi kamu bisa menemukan file apk dari situs web browser atau apk eksternal.
Pihak pengembang yang membuat wa gb ini bertujuan untuk memberikan kamu sebagai pengguna pengalama baru dalam menggunakan wa. Untuk kamu ketahui bahwa pada wa gb ini semua fitur berbeda dari wa versi original.
Banyaknya fitur yang keren dari wa gb ini membuatnya populer dikalangan pengguna android. Saat ingin menggunakan wa gb pada perangkatmu, kamu tidak perlu menghapus wa original pada perangkatmu.
Keunggulan fitur yang dimiliki oleh wa gb ini antara lain seperti balasan otomatis, opsi privasi extra, kustomisasi tema dan banyak lagi. Kamu juga bisa menambah lebih banyak emoji dalam menggunakan wa gb ini.
Namun walaupun banyaknya fitur yang ada di dalam wa modifikasi ini, seperti yang sudah kami katakan sebelumnya bahwa wa ini termasuk ilegal. Demikian terjadi karena wa ini tidak berlisensi resmi.
Walaupun pihak pengembang sudah memastikan bahwa wa modifikasi ini bebas banned, tetapi itu tidak 100% benar. untuk kamu yang ingin menggunakan wa gb ini saran dari kami harus tetap bijak dalam penggunaannya.
Berikut ini spesifikasi dari GB whatsapp yang harus kamu ketahui
Nama Aplikasi | wa gb apk |
Versi | v9.65 Update mei 2023 |
OS | Android 4.4+ |
Ukuran | 56 MB |
Fitur Unggulan WA GB ( GB WhatsApp ) Terbaru
Seperti yang sudah kamu singgung pada penjelasan sebelumnya bahwa wa gb memiliki keunggulan tersendiri jika di bandingkan dengan versi asli. Dari itu tidak sedikit pengguna yang penasaran untuk menggunakan wa gb ini.
Dibawah ini kami akan menjelaskan lebih detail tentang apa saja fitur unggulan yang ada di dalam aplikasi ini. Hal ini bisa menjadi bahan pertimbangan untuk kamu jika ingin menggunakan whatsapp modifikasi ini.
Balas Pesan Otomatis
Fitur pertama yang akan kami jelaskan yang ada pada whatsapp modifikasi ini adalah fitur auto reply. Mungkin fitur ini lebih populer pada penggunaan whatsapp bussines.
Namun pada whatsapp mod ini juga kamu bisa menemukan fitur balas pesan otomatis ini. Hal ini menjadi kelebihan tersendiri karena kamu tidak perlu menginstal aplikasi tambahan.
Fungsi dari adanya fitur ini adalah untuk digunakan dalam kamu mempromosikan produk atau untuk kepentingan pribadi. Fitur ini sangat cocok untuk kamu yang bekerja dilapangan yang tidak sewaktu-waktu terus memegang smartphone.
Dengan fitur ini kamu bisa mengaktifkan atau atur auto reply yang ada di dalam pengaturan whatsapp modifikasi ini. Menariknya kamu tidak hanya bisa menentukan sendiri isi pesan otomatis, melainkan juga bisa mengirim waktu pengiriman dan kontak mana saja yang akan di kirimkan pesan otomatis.
Mendukung Multiple Accounts
Fitur selanjutnya yang ada didalam aplikasi whatsapp modifikasi ini adalah mendukung banyak akun atau multiple account. Dengan fitur ini kamu bisa mengelola semua akun hanya dalam satu aplikasi.
Mungkin fitur ini sangat berguna untuk kamu sebagai pengguna yang ingin memiliki banyak akun. Dengan adanya fitur ini juga menjadi salah satu alasan mengapa Gb whatsapp ini sangat populer.
Anti Hapus Pesan
Bagi setiap pengguna aplikasi whatsapp ternyata banyak yang mengakui keunggulan dari whatsapp GB ini. Mungkin salah satu fitur unggulan yang bisa di tawarkan oleh aplikasi ini adalah fitur anti delete atau anti hapus pesan.
Kamu tidak akan menemukan keunggulan ini jika kamu menggunakan aplikasi whatsapp versi originalnya. Jadi penggunann GB whatsapp ini bisa menjadi solusi terbaik untuk kamu yang ingin memiliki fitur anti hapus pesan tersebut.
Kegunaan dari fitur ini mungkin tidak begitu penting, tetapi fitur ini berguna untuk kamu yang penasaran dengan isi pesan dari seseorang tetapi terlanjur di hapus. maka fitur ini sangatlah berpengaruh dan penting.
Yang hebatnya dari fitur ini adalah, walaupun pesan yang telah di hapus oleh si pengirim pesan kamu kembalikan lagi. Tetapi pengirim pesan tidak akan mendapatkan pemberitahuan bahwa pesan yang di hapus bisa di baca oleh penerimanya.
DND Mode
Salah satu fitur penting yang ada di dalam GB whatsapp kamu bisa menggunakan fitur DND alias jangan ganggu. Sangat cocok untuk kamu yang selalu mengutamakan privasi dalam menggunakan whatsapp.
Fitur ini secara sederhana bisa digunakan kamu mengkamuflase status online kamu. Artinya kamu bisa menonaktifkan status online pada aplikasi whatsapp tanpa harus menonaktifkan jaringan internetmu.
Fitur ini sangat membantu ketika kamu tidak ingin mengirim atau menerima pesan serta panggilan wa dari siapa pun. Kamu bisa dengan mudah menggunakan fitur ini karena sudah terdapat dalam pengaturan bawaan GB whatsapp itu sendiri.
Kustomisasi Tema
Seperti yang sudah kita ketahui bersama bahwa tema yang berlaku pada whatsapp versi original terbilang monoton. Pada whatsapp original kamu hanya bisa menggunakan dua tema yaitu gelap dan terang.
Nah untuk kamu yang merupakan seorang yang cepat bosan, menggunakan GB whatsapp mungkin akan cocok. Karena pada GB whatsapp kamu akan di suguhkan pilihan tema yang lebih bervariasi.
Jadi dengan menggunakan aplikasi GB whatsapp kamu tidak akan merasakan bosan saat menggunakannya. Hal itu karena terdapat lebih dari 100 tema yang beragam dan bisa kamu gunakan dengan mudah serta gratis.
Demikianlah penjelasan kami mengenai aplikasi wa gb yang populer ini untuk kamu ketahui. Meskipun banyak keunggulan yang dimilikinya akan tetapi status dari Gb whastapp ini adalah ilegal, kamu harus tetap bijak menggunakannya.
Baca Juga: Fouad WhatsApp Apk Update Versi Terbaru 9.80 Anti Banned
Pembahasan kami mengenai aplikasi GB whatsapp ini sudah sampai di penghujung bahasan. Untuk kamu yang ingin mendownloadnya, usahakn untuk mencari pada link download yang terpercaya.